Bab 393 Maafkan Aku, Kak Dio
Bunga tumbuh besar di tengah cemoohan dan tatapan sinis. Dia bukanlah gadis lemah yang rapuh. Sisi lembutnya hanya terlihat di depan Dio, tetapi pada saat seperti ini, dia tidak akan membiarkan dirinya dihina. Dengan tegas dia berkata, "Aku tidak mau! Keluar kalian! Rumahku tidak menyambut kedatangan kalian!"
Johan menghela napas dingin, "Kamu masih saja tergila-gila pada Dio, ya? Sayangnya dia sudah pergi. Apa kamu pikir orang sehebat dia akan tertarik pada gadis desa sepertimu? Kamu kira dirimu bisa menyaingi para gadis di kota setelah tanda lahir di wajahmu itu hilang? Jadi manusia itu harus tahu diri! Tidak ada pilihan yang lebih baik daripada menikahi Adikku, Sandi, di desa ini!"
Raih lebih banyak mutiara dari aplikasi Isi
Buka aplikasi Joyread
Baca lebih banyak lagi untuk menemukan lebih banyak cerita keren di Joyread