Chapter 69 Seperti Ayah dan Anak
Ting tong!
Keenan menekan bel rumah milik tetangga barunya dengan kuat sambil menunggu pintu dibuka. Sesuai keinginan sang pemilik rumah, dia, Emily dan Javier datang untuk menerima undangan makan malam. Keenan sangat amat penasaran dengan tetangga baru mereka. Apalagi orang yang memanggil dirinya dengan sebutan Om J. Ternyata Javier juga pernah bertemu dengannya di sekolah.
Raih lebih banyak mutiara dari aplikasi Isi
Buka aplikasi Joyread
Baca lebih banyak lagi untuk menemukan lebih banyak cerita keren di Joyread