Chapter 72 Salah Paham
Langkah Seila kini sudah ringan. Meskipun beberapa saat yang lalu Ia sempat mellow karena telah menyakiti hati dua laki-laki sekaligus yaitu Jefry dan Angga, tapi itu satu-satunya cara yang bisa ia lakukan untuk mencegah hal yang tidak ingin ia inginkan. Seila nggak mau dicap sebagai tukang PHP atau playgirl. Enak aja! Seila adalah wanita yang setia.
Tapi kalau dipikir-pikir lagi, sebenarnya Seila beruntung sih bisa mendapatkan hati ke dua pria itu. Yang artinya Seila cantik, baik hati dan suka menolong kan? Hehehe … memuji diri sendiri itu wajib hukumnya. Kalau bukan kita yang memuji diri kita sendiri, masa mau nyuruh orang lain sih? Kalau dipuji orang lain itu artinya bonus.
Raih lebih banyak mutiara dari aplikasi Isi
Buka aplikasi Joyread
Baca lebih banyak lagi untuk menemukan lebih banyak cerita keren di Joyread