Bab 44 Tak Mungkin Kembali
Mario merasa bingung ketika Rosita memeluknya dengan erat. Dulu saja ketika mereka masih berstatus suami istri, Rosita selalu jijik bila dia menyentuhnya ketika sedang berkeringat. Sekarang kok malah nempel begini. Mario menggaruk-garuk kepalanya dengan wajah bingung.
"Ros, tolong lepasin nanti dilihat orang nggak enak. Kamu 'kan statusnya istrinya Bang Aldo, aku suaminya Inez," ujar Mario dengan nada halus.
Raih lebih banyak mutiara dari aplikasi Isi
Buka aplikasi Joyread
Baca lebih banyak lagi untuk menemukan lebih banyak cerita keren di Joyread