Bab 55 Mana Mungkin Rujuk?
Setelah kepergian Rosita dari rumah Inez, Mario pun segera menyusul Inez ke kamar tidur mereka. Mario merasa istrinya itu mengambek karena kedatangan mantan istrinya.
Ketika sampai di dalam kamar tidur, Mario melihat Inez sedang berbaring telungkup di atas ranjang sambil sesenggukan, sepertinya sedang menangis. Hati Mario terasa seperti teremas melihatnya, dia merasa bersalah.
Raih lebih banyak mutiara dari aplikasi Isi
Buka aplikasi Joyread
Baca lebih banyak lagi untuk menemukan lebih banyak cerita keren di Joyread